Cek Biaya Pendaftaran Merek Paling Update di 2024!

Biaya Pendaftaran Merek Paling Update di 2024!

JASAMEREK.COM – Sudah siapkan biaya pendaftaran merek dalam anggaran bisnismu? Faktanya, biaya ini bukan termasuk pengeluaran, melainkan sebuah investasi untuk mengamankan bisnis!

Mau tahu bagaimana cara memanfaatkan pengeluaran satu ini menjadi sebuah investasi? Cek penjelasan lengkapnya melalui artikel berikut. 

Penjelasan tentang Biaya Pengurusan Hak Paten Merek

Salah satu pertimbangan utama pengusaha ketika baru memulai bisnisnya adalah tentang perlindungan nama. Tentunya, hal ini menjadi penting karena perebutan nama akan selalu menghantui bisnis tanpa adanya perlindungan yang tepat. 

Sayangnya, untuk bisa menjamin keamanan merek juga memerlukan biaya yang tidak sedikit. Apa saja biaya yang harus kamu keluarkan? Ini dia rinciannya. 

1. Biaya Persiapan

Pengusaha perlu menentukan sebuah nama yang cocok untuk bisnisnya. Dalam proses tersebut, terkadang pengusaha juga akan melibatkan beberapa ahli. Seperti ahli desain grafis dan juga ahli merek. 

Dengan menggunakan jasa para ahli tersebut, kamu perlu menyiapkan biaya tersendiri.

2. Biaya Pengajuan

Beda lagi dengan biaya pengajuan atau kamu bisa menyebutnya dengan biaya pendaftaran merek. Khusus untuk biaya ini, kamu bisa memprediksinya karena pembayarannya langsung masuk ke akun negara. 

Tentunya, pemerintah juga sudah menentukan secara khusus besaran biaya yang harus kamu bayarkan ini. 

3. Biaya Pengelolaan

Terakhir, selain biaya daftar merek, kamu juga perlu menyiapkan biaya pengelolaan. Tujuannya, agar biaya-biaya yang sudah kamu keluarkan sebelumnya tidak sia-sia karena permasalahan tentang merek yang muncul nantinya.

Besaran Biaya Pendaftaran Merek di Indonesia

Lalu, kira-kira berapa besaran biaya hak paten merek? Kalau, untuk pengajuan pendaftarannya saja, kamu hanya perlu menyiapkan 1,8 juta untuk setiap merek yang kamu ajukan di kelas yang sama. 

Tapi tahukah kamu kalau di tahun 2024 ini kamu bisa memanfaatkan paket lengkap perlindungan merek dari JasaMerek.com dengan biaya terjangkau? Ini dia rinciannya. 

1. Daftar Merek Sekarang

Untuk bisa mengetahui biaya pendaftaran merek dengan paket lengkap ini, kamu perlu menuju sebuah menu Daftar Merek. Disini kamu bisa menemukan besaran biaya yang harus kamu bayarkan sekaligus keuntungan-keuntungan yang bisa kamu dapatkan dengan harga tersebut. 

2. Konsultasikan dengan Ahli

Masih belum yakin dengan merekmu? Salah satu keuntungan yang akan kamu dapatkan adalah berkonsultasi langsung bersama ahlinya ketika mengambil paket lengkap ini. 

Tentunya, dengan paket ini kamu sudah menghemat biaya yang harus kamu keluarkan untuk persiapan pengamanan merek. 

Tips Menyiapkan Biaya Pendaftaran Merek Dagang

Karena menjadi sebuah instrumen investasi lain untuk bisnismu, tentunya kamu juga perlu strategi khusus untuk menyiapkan biayanya. Kira-kira berapa biaya pendaftaran merek yang akan kamu keluarkan sepanjang bisnis berjalan? Ini dia jawabannya. 4

1. Biaya Persiapan

Karena melibatkan beberapa ahli yang berbeda, khusus untuk proses persiapan ini kamu perlu mendiskusikannya dengan ahli pilihanmu. Akan menjadi sebuah solusi yang pas ketika kamu memutuskan menggunakan ahli dari JasaMerek.com karena kamu bisa menghemat biaya persiapan ini. 

2. Biaya Pengajuan

Hanya berlaku untuk satu merek di kelas yang sama, ketika kamu berencana untuk menambah kelas yang berbeda atau menggunakan nama merek lain, maka kamu perlu menyiapkan biaya 1,8 juta kembali. 

3. Biaya Pengelolaan

Karena kamu berencana untuk terus menggunakan merek sepanjang bisnis berjalan, maka kamu perlu pengelolaan yang kuat juga. Untuk bisa mencapai pengelolaan merek yang pas ini, lagi-lagi kamu perlu melibatkan seorang ahli. 

Berbeda dari biaya pendaftaran merek yang sudah ditetapkan oleh pemerintah tadi, kali ini untuk mendapatkan biaya yang paling cocok kamu juga bisa mendiskusikannya bersama dengan jasa pilihanmu. 

Menjadikan Biaya Perlindungan sebagai Investasi

Faktanya, seluruh biaya pendaftaran merek yang sudah kamu keluarkan sebelumnya bisa menjadi sebuah jalan untuk mendapatkan keuntungan yang lebih banyak lagi. Kalau hari ini kamu sudah berhasil memproses perlindungannya melalui Jasa Pendaftaran Merek, dalam waktu dekat kamu akan mendapatkan keuntungan berlipat!

FAQ

Kapan Pengusaha Perlu Menyiapkan Biaya Pendaftaran Merek?

Saat pertama kali merencanakan bisnis. Ketika mulai berencana untuk menjalankan bisnis, kamu mungkin akan menyiapkan beberapa modal. Jangan lupa masukkan juga biaya untuk perlindungan merek sebagai salah satu jenis modal milikmu. 

Dengan begitu, kamu bisa segera memproses pendaftaran sekaligus pengelolaannya setelah berhasil mendapatkan sebuah nama yang pas. 

Apakah Menyiapkan Biaya Pendaftaran Saja Sudah Cukup?

Sayangnya belum cukup. Proses perlindungan merek adalah jangka panjang. Tidak bisa kamu mengirimkan permohonan lalu lepas tangan begitu saja. Bahkan sebelum berhasil menerima bukti perlindungan kamu akan melewati proses pemeriksaan lebih dulu. 

Agar biaya pendaftaran tidak sia-sia, kamu perlu persiapan yang matang. Setelahnya pun kamu masih dihantui dengan ancaman kompetitor. Karenanya kamu juga harus menyiapkan dana untuk proteksi lebih lanjut. 

Bagaimana Cara Mudah Menyiapkan Dana Perlindungan Merek?

Agar kamu tidak terlalu terbebani dengan biaya perlindungan yang tinggi, mulailah merencanakan besaran biaya yang perlu kamu keluarkan nantinya. Caranya, masukkan rencana-rencana pengeluaranmu sampai proses proteksi, kemudian masukkan pengeluaran tersebut sebagai biaya produksi. 

Selanjutnya, kamu bisa menghitung besaran keuntungan yang kamu harapkan. Alhasil, dari hitungan tersebut kamu tidak lagi keberatan menyiapkan investasi untuk bisnismu.

Artikel Terkait
6 Cara Mempertahankan Merek yang Pebisnis Harus Tahu!

6 Cara Mempertahankan Merek yang Pebisnis Harus Tahu!

Ketahui Dasar Hukum Hak Merek Sebagai Dasar Perlindungan

Ketahui Dasar Hukum Hak Merek Sebagai Dasar Perlindungan

Pebisnis Harus Tahu Pentingnya Mendaftarkan Merek bagi UMKM

Pebisnis Harus Tahu Pentingnya Mendaftarkan Merek bagi UMKM

Perlindungan Hak Kekayaan Intelektual: Sistem dan Tujuannya

Perlindungan Hak Kekayaan Intelektual: Sistem dan Tujuannya

Cara Cek HKI Mudah dan Praktis bagi Pengusaha

Cara Cek HKI Mudah dan Praktis bagi Pengusaha

Cara Mendaftarkan HKI Praktis untuk Pebisnis Pemula

Cara Mendaftarkan HKI Praktis untuk Pebisnis Pemula

Daftar Merek Online Bebas Antri, Tanpa Ribet Tinggal Terima Beres