Cara Menanggapi Surat Tanggapan Usulan Penolakan Merek

JASAMEREK.COM – Dapat penolakan dalam bisnis memang menyusahkan. Tapi tahukah kamu kalau sekarang sudah ada solusi untuk cara menanggapi surat tanggapan usulan penolakan merek. Cek penjelasan lengkapnya di bawah ini. 

Alasan Penolakan Merek

Jadi calon pemilik merek, harus paham tentang alasan yang bisa mengganggu merek. Dengan begitu, kamu akan lebih mudah dalam menyiapkan cara menanggapi surat tanggapan usulan penolakan merek. 

Misalnya, apabila merekmu terdapat hal-hal di bawah ini:

1. Dokumen Tidak Lengkap

Alasan pertama adalah karena kekurangan dokumen. Atas dasar ini, DJKI bisa memutuskan untuk menolak permohonanmu. Apalagi kalau pengajuan yang kamu pilih adalah jenis UMKM. Pastikan seluruh dokumennya sudah lengkap termasuk dokumen tambahan yang diperlukan. 

2. Merek Mengancam Ketertiban Umum

Ada beberapa alasan yang tergolong dalam jenis kedua ini. Pertama, seperti yang tertulis pada judul, yaitu karena mengancam ketertiban umum. Arti dari ketertiban umum pada alasan ini, bisa saja berupa agama atau suku tertentu. 

Atau mungkin juga karena bertentangan dengan ketentuan dari peraturan perundang-undangan. Intinya, pada alasan kedua ini, poin pembanding untuk menentukan penolakannya adalah berdasarkan unsur dalam merekmu dengan ketentuan yang berlaku di masyarakat. 

3. Terdapat Kesamaan Unsur Merek di Jenis yang Sama Juga

Selanjutnya, adalah alasan yang paling sering menyebabkan pemilik merek mencari cara menanggapi surat tanggapan atas usulan penolakan merek. Hal ini adalah karena akibat dari pendaftaran merek lain. 

Bukan sembarang merek, tetapi merek yang memang sudah lebih dulu punya bukti pendaftaran. Apalagi kalau sampai jenisnya juga sama persis. Hal ini akan sangat berbahaya dan sebaiknya kamu menyiapkan perlawanan dengan tepat. 

4. Mirip Merek Terkenal Walaupun Berbeda Jenis

Ada juga alasan yang mengakibatkan terbitnya usulan penolakan karena ternyata ada kemiripan antara merekmu dengan merek terkenal. Untuk itu, pemilik merek harus memisahkan antara inspirasi dengan penjiplakan. 

Ketika alasan satu ini yang muncul pada usulan penolakanmu, maka segera temukan cara menanggapi surat tanggapan atas usulan penolakan merek yang ampuh!

Penting untuk menjadi catatanmu, karena  kamu memerlukan tanggapan yang berbeda untuk masing-masing penolakannya. Setelah memahami berbagai alasan sesuai penjelasan di atas, sekarang waktunya kamu mempelajari tentang tanggapan merek. 

Tanggapan Usulan Penolakan Merek

Pengertian tanggapan khusus merek adalah sebuah balasan melalui surat tanggapan keberatan penolakan merek dengan maksud untuk mempertahankan merek. Secara umum, mengirimkan surat tanggapan merupakan upaya pertama. 

Artinya, masih ada upaya lanjutan agar pemilik merek berhasil mendapatkan haknya. Untuk itulah memahami cara menanggapi surat tanggapan atas usulan  penolakan merek bisa menjadi modal yang sangat bermanfaat. 

Kesalahan pada tahap ini bisa mengakibatkan pemilik merek kehilangan hak mereknya secara keseluruhan. 

Berikut ini adalah tahapan yang bisa kamu terapkan dalam membuat tanggapan: 

1. Pahami Alasan

Ketika pertama kali mendapatkan mendapatkan dokumen yang isinya adalah usulan penolakan, kamu perlu memahami alasannya lebih dulu. Seperti penjelasan di atas, tidak semua alasan memerlukan dokumen tanggapan yang sama. 

2. Cari Contoh Dokumen

Selanjutnya, kamu baru boleh mencari contoh dokumen. DJKI tidak menentukan format untuk tanggapan ini, tetapi yang terpenting kamu sudah memasukkan semua alasan yang bisa menguatkan posisi merekmu. 

Untuk itu langkah selanjutnya adalah dengan mencari bukti-bukti. 

3. Pencarian Bukti

Tentunya, bukti yang harus kamu masukkan adalah bukti relevan yang bisa mendukung merekmu. Cara mendapatkan bukti ini juga sangat luas, bisa dari kondisi penjualan, arti penggunaan nama, cara menentukan merek, dan bisa juga hal-hal lain yang masih berkaitan dengan merek. 

4. Pengiriman Dokumen

Setelah seluruh bukti sudah masuk ke dalam tanggapan, maka langkah terakhir adalah dengan mengirimkannya melalui sistem. Pastikan kamu sudah memilih menu yang paling sesuai untuk mengirimkan dokumen ini. 

Lalu, apakah ada cara cepat dan aman agar kamu berhasil mengirimkan tanggapannya? Tentu ada, salah satunya adalah seperti pada penjelasan berikut. 

Jasa Tanggapan Surat Penolakan Merek

Untuk kamu yang ingin mereknya selamat dan juga aman, mempertimbangkan bantuan jasa untuk menyiapkan cara menanggapi surat tanggapan atas usulan penolakan merek adalah langkah yang tepat.

Berikut ini adalah tahapan untuk bisa memperoleh bantuan tersebut:

1. Masuk ke JasaMerek.com

Cara Menanggapi Surat Tanggapan Usulan Penolakan Merek Masuk ke JasaMerek.com

Kamu bisa menemukan bantuan untuk jasa tersebut dari JasaMerek.com. Mulai pilih “Services”, lalu klik “Usulan Penolakan Merek” sesuai dengan kebutuhanmu saat ini. 

2. Usulan Penolakan Merek

Cara Menanggapi Surat Tanggapan Usulan Penolakan Merek Usulan Penolakan Merek

Selanjutnya, kamu akan diarahkan untuk menuju ke halaman yang bisa membantumu menemukan ahli. Fungsinya agar kamu bisa mendapatkan tanggapan yang aman dan sesuai dengan alasan penolakannya. 

3. Proses Pembayaran

Cara Menanggapi Surat Tanggapan Usulan Penolakan Merek Proses Pembayaran

Kamu perlu melakukan pembayaran untuk proses ini. Dan apabila kamu setuju dengan syarat berikut ketentuannya, kamu bisa melanjutkan prosesnya. 

4. Diskusi dengan Ahli

0512_JM_Cara-Menanggapi-surat-penolakan_WA-64

Kamu bisa langsung berdiskusi dengan ahli mengenai apa saja yang perlu kamu siapkan. Kamu juga bisa menanyakan tentang dokumen dan bukti-bukti apa saja yang bisa mendukungmu. 

Persiapkan Tanggapan Usulan Penolakanmu

Yuk, dapatkan bantuan tentang cara menanggapi surat tanggapan atas usulan penolakan merek dari ahlinya Jasa Tanggapan Surat Penolakan Merek di JasaMerek.com.

Artikel Terkait
6 Cara Mempertahankan Merek yang Pebisnis Harus Tahu!

6 Cara Mempertahankan Merek yang Pebisnis Harus Tahu!

Ketahui Dasar Hukum Hak Merek Sebagai Dasar Perlindungan

Ketahui Dasar Hukum Hak Merek Sebagai Dasar Perlindungan

Pebisnis Harus Tahu Pentingnya Mendaftarkan Merek bagi UMKM

Pebisnis Harus Tahu Pentingnya Mendaftarkan Merek bagi UMKM

Perlindungan Hak Kekayaan Intelektual: Sistem dan Tujuannya

Perlindungan Hak Kekayaan Intelektual: Sistem dan Tujuannya

Cara Cek HKI Mudah dan Praktis bagi Pengusaha

Cara Cek HKI Mudah dan Praktis bagi Pengusaha

Cara Mendaftarkan HKI Praktis untuk Pebisnis Pemula

Cara Mendaftarkan HKI Praktis untuk Pebisnis Pemula

DAFTAR MEREK dengan Proses KILAT - Langkah Mudah untuk Perlindungan Instan