15+ Contoh Merek Terdaftar yang di Indonesia
Tak peduli di industri apapun bisnis kamu berjalan, daftar merek haruslah jadi salah satu bagian strategimu jika kamu berkeinginan membangun bisnis yang bisa bertahan lama. Hal inilah yang jadi salah satu taktik bisnis banyak pengusaha besar di luar sana. Oleh karenanya tak heran jika telah banyak contoh merek terdaftar yang ada di Indonesia saat ini. […]